10 Harga Terbaru Mobil Bekas

Posted by

Daftar Harga Terbaru Mobil Bekas

Artikel Kali ini saya akan memberi sedikit informasi harga mobil bekas terbaru. Semoga bisa membantu bila Anda yang sedang mencari informasi atau bahkan ingin membelinya, setidaknya info ini bisa menjadi bahan riset harga. Dengan mengetahui beberapa harga mobil bekas ini anda juga dapat menentukan mobil bekas yang pas dan sesuai budget yang mungkin sudah di tentukan.

Berikut ini Daftar Harga Mobil Bekas wilayah Jakarta dan sekitarnya saat ini (30 Januari 2014). Jadikan ini sebagai harga tertinggi, dan untuk yang berada di wilayah Jakarta (DKI) mungkin mungkin bisa menjadikan nya harga rata-rata.

Harga Mobil Bekas

1. Harga mobil bekas Avanza g 2011 warna hitam harga Rp 135.000.000,-
Avanza g 2011 warna hitam
Avanza g 2011 warna hitam


2. Mobil Avanza g 2011 warna abu abu harga Rp 135.000.000,-
Avanza g 2011 warna abu abu
Avanza g 2011 warna abu abu


3. Avanza g 2010 warna abu abu harga Rp 130.000.000,-
Avanza g 2010 warna abu abu
Avanza g 2010 warna abu abu



4. Avanza veloz automatik 2012 silver harga Rp 159.000.000,-
Avanza velos automatik 2012 silver
Avanza velos automatik 2012 silver




5. Mobil Bekas Xenia r deluxe biru dongker tahun 2012 manual Rp 135.000.000,-
Xenia r deluxe biru dongker tahun 2012 manual
Xenia r deluxe biru dongker tahun 2012 manual




6. Mobil Swift manual 2007 silve tahun 2007 harga Rp 120.000.000,-
Swift manual 2007 silver
Swift manual 2007 silver




7. Swift stv automatic 2008 hitam Rp 122.000.000,-
Swift stv automatic 2008
Swift stv automatic 2008




8. Harga Phanter hi sporty 1997 manual 1997 Rp 78.000.000,-
Phanter hi sporty 1997 manual 1997
Phanter hi sporty 1997 manual 1997




9. Kijang lsx tahun 1997 hijau Rp 84.000.000,-
Kijang lsx tahun 1997 hijau
Kijang lsx tahun 1997 hijau




10. Harga mobil bekas Fortuner diesel 2008 hitam manual Rp 260.000.000,-
Fortuner diesel 2008 hitam manual
Fortuner diesel 2008 hitam manual

Dalam jual beli mobil second atau barang bekas lain nya, harga tidak bisa menjadi patokan secara pasti. Uang yang akan anda bayarkan merupakan penentu kualitas dan kondisi mobil itu sendiri, jadi pastikan Anda memilih dengan teliti dan banyak melakukan riset untuk menambah informasi dan mudah untuk menentukan pilihan.

Sumber


Blog, Updated at: 12:07 PM
Powered by Blogger.